-->
Pasang Iklan

Review dan Sinopsis Chaos Child 2017

Spot Iklan 768x90 120x120 300x250 Tersedia, Hubungi Via Facebook

Jika hidup itu ibarat kopi, mungkin pahit rasanya. Tapi bukan berarti kita tidak bisa berfikir untuk membuat kopi itu menjadi manis untuk dinikmati. Carilah sesuatu yang bisa menjadikan hidup itu menjadi manis, bukankah soal rasa hanya masing-masing dari kita yang menciptakannya?

Selamat menikmati Hidup :-)




Keterangan


Judul Anime : Chaos Child 

Sutradara : Masato Jinbo

Produser : 5pb, Glovision

Penulis Naskah : Masto Jinbo

Genre : Mystery, Psychological, Science Fiction, Supernatural

Tayang : January 2017

Rating Sensor : PG 13

Editing Anime : Kentarou Tsubone

Desain Karakter : Kazuyuki Yamayoshi

Komposer Musik : Onoken, Takshi Abo

Penyanyi Tema : Kanako Itou, Konomi Suzuki

Rumah Produksi : Silver Link

Distributor : FUNimation Entertainment

Official Website : ChaosChild

Negara : Jepang

Bahasa : Nihongo



Pengisi Suara


  • Yoshitsugu Matsuoka sebagai Takuru Miyashiro
  • Sumire Uesaka sebagai Serika Onoe
  • Sarah Emi Bridcutt sebagai Nono Karusu
  • Suzuko Mimori sebagai Hihane Mamimura
  • Sayaka Nakaya sebagai Hana Kazuki
  • Inori Minase sebagai Uki Yamazoe
  • Asami Sanada sebagai Mio Kunosato
  • Yuuki Fujiwara sebagai Shinji Itō
  • Atsushi Abe sebagai Masashi Kawahara
  • Yumi Hara sebagai Yui Tachibana
  • Kokoro Kikuchi sebagai Jin Tachibana
  • Takuya Kirimoto sebagai Takeshi Shinjō
  • Kujira sebagai Katsuko Momose
  • Tomoyuki Shimura sebagai Hisashi Sakuma
  • Masayuki Katou sebagai Shūichi Wakui

Review


Anime yang berjudul Chaos Child merupakan hasil adaptasi dari serial visual novel video game Science Adventure mengambil sekuel berjudul sama yang di kembangkan oleh Nitro+ berplatform Xbox One, PlayStation 3, PlayStation 4, PlayStation Vita, Microsoft Windows.

Chaos Child merupakan sekuel novel visual keempat dari seri Science Adventure, yang merupakan hasil kolaborasi Nitroplus dan 5pb. Beberapa judul dari seri visual game yang sudah rilis seperti Chaos Head, Steins Gate dan Robotics Notes. Beberapa waktu lalu diumumkan bahwa game berjudul Anonymous Code akan menjadi judul terbaru dari seri ini. Sama seperti pendahulu paling pertamanya yaitu Chaos Head, anime yang berjudul Chaos Child juga menempatkan Shibuya sebagai latar lokasinya. 


Sinopsis


Keadaan Shibuya di tahun 2015, 6 tahun setelah kejadian Chaos Head. Pada tahun 2009, disaat kisah Chaos Head berlangsung, terjadi gempa besar di daerah Shibuya yang mencapai magnitudo 7.8 dan dampak kerusakan nya cukup besar. Takuru Miyashiro kehilangan kedua orang tua nya pada gempa besar tersebut. Takuru yang merupakan murid SMA tersebut memiliki teman masa kecil bernama Serika Onoe yang menjadi anggota klub koran di sekolahnya. Setelah 6 tahun berlalu, berbagai kejadian aneh di daerah Shibuya kembali bermunculan.





                                         Download 1                Download 2



Lihat Juga : OST Chaos Child

Lihat Juga : Download dan Streaming Chaos Child

Lihat Juga : List OST Anime 
Pasang Iklan
b Comments